Hosting Gratis Domain selamanya


Thread Rating:
  • 0 Vote(s) - 0 Average
  • 1
  • 2
  • 3
  • 4
  • 5
Wisata Air Terjun Aek Martua
03-16-2012, 06:08 PM, (This post was last modified: 03-16-2012, 06:11 PM by nienga.)
#1
Wisata Air Terjun Aek Martua
       

Air Terjun Aek Martua ini memiliki keunikan dan keistimewaan tersendiri karena memiliki beberapa tingkat, sehingga sering pula disebut Air Terjun Tangga Seribu.

Air terjun ini terletak di kawasan dataran tinggi pegunungan Bukit Barisan. Nama Aek Martua ini adalah nama sebuah sungai di mana air terjun ini berada dan berasal dari bahasa suku Mandailing yang artinya adalah Air Bertuah.

Ada tiga air terjun yang indah dan spektakuler dengan jarak beberapa puluh meter di kawasan ini bervariasi mulai dengan ketinggian 15 meter sampai yang tertinggi 35 meter.

Air terjun pertama memiliki hamparan batu yang cukup luas untuk bermain air, sedangkan air terjun kedua memiliki kolam 250 m2 untuk mandi, yang lebih spektakuler adalah air terjun ketiga, tentunya bagi mereka yang memiliki keahlian panjat tebing untuk menuju tempat tersebut.

Lokasi :Terletak di Desa Tangun, Kecamatan Bangun Purba, Kabupaten Rokan Hulu, Propinsi Riau.
Referensi :http://sites.google.com/site/wisataairterjun/riau/air-terjun-aek-martua---rokan-hulu

Riau,Kepulauan Riau
Reply
12-13-2016, 02:02 PM,
#2
RE: Wisata Air Terjun Aek Martua
dari pantai hingga air terjun semuanya ada
Reply
11-16-2017, 07:04 PM,
#3
RE: Wisata Air Terjun Aek Martua
banyak surga tersembunyi di riau
Reply
11-23-2017, 12:30 PM,
#4
RE: Wisata Air Terjun Aek Martua
lihat air terjun rasanya ingin nyebur berenang
Reply


Forum Jump:


Users browsing this thread: 1 Guest(s)

Contact Us | Home | Return to Top | | Mobile Version | RSS Syndication
DiskusiWisata part of
SIMUSTA Info Pedas IncipIncip Otomotif Bali Supir Muslim Bali Waterproofing Bali Resto Bali FB Bliorange
Restoran di Mataram